Gedung olahraga ramai orang. Mahasiswa dan mahasiswi dari segala jurusan di kampusku datang berduyun-duyun. Pertandingan semifinal basket antar fakultas akan segera dimulai. Fakultas Kedokteran Gigi melawan Fakultas Hukum, cukup menarik untuk ditonton, karena masuknya FKG ke semifinal bahkan tidak diprediksi. Raga sendiri yang bercerita padaku bahwa dia sama...